Home / News / Nasional
Bupati Way Kanan Lampung Ali Rahman Meninggal Dunia, Apa Penyebabnya?
11 Mar 2025 - Dbmedianews
Author: Naimatul Aini Sholehah
Editor: Ahmad Dzul Ilmi Muis
26 8

Kiprahnya dalam dunia pemerintahan dimulai sebagai ASN, dan jabatan pertamanya adalah Kepala Seleksi Pembangunan Kecamatan Bahuga yang saat itu masih menjadi bagian dari Kabupaten Lampung Utara (03/05/1993).

Beberapa posisi yang pernah diduduki Ali Rahman adalah Camat Pembantu Way Tuba pada tahun 2000, Pejabat Camat Way Tuba 2001, Pejabat Camat Bahuga pada 2002.

Kemudian pada 2010 dirinya diangkat sebagai Kepala Dinas PU Kabupaten Lampung Selatan, dan Kepala Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup Provinsi Lampung pada (17/07/2014).

(BACA JUGA: Bukan Sekadar Retreat! Ini Alasan Kepala Daerah Wajib Ikut Pelatihan di Akmil)

Pengalaman kariernya terus naik ke posisi yang lebih tinggi hingga pada tahun 2019 ia dipercayakan posisi sebgai kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) periode 2019-2020.

Sebelumnya Ali Rahman sempat maju ke Pilkada Way Kanan pada 2020 sebagai Wakil calon Bupati mendampingi Raden Adipati Surya sebagai calon Bupati, pasangan ini kemudian terpilih sebagai Bupati-Wakil Bupati Way Kanan periode 2021-2024.

Ia kemudian maju kembali dan terpilih sebagai Bupati Way Kanan di Pilkada (27/112024) bersama dengan wakilnya Ayu Asalasiyah.

Dengan perolehan suara 54,50% dari total seluruh suara, ia memenangkan Pilkada dan berhasil menjadi Bupati terpilih.

Diketahui juga beliau  sempat mengikuti retret kepala daerah di Magelang dan dilantik secara resmi oleh Presiden Prabowo pada (20/02).

(BACA JUGA: Banjir Bekasi Makin Parah! Prabowo Turun Langsung, Janji Pemerintah Siap Bantu Warga)

Akan tetapi saat baru sejenak menjalankan tugasnya sebagai kepala daerah, dirinya berpulang ke pangkuan yang kuasa dan meninggalkan duka yang mendalam bagi masyarakat di Way Kanan. (*)

Berita Terbaru
Rekomendasi Berita
Home / News / Nasional
Bupati Way Kanan Lampung Ali Rahman Meninggal Dunia, Apa Penyebabnya?
11 Mar 2025 - Dbmedianews
Author: Naimatul Aini Sholehah Naimatul Aini Sholehah
Editor: Ahmad Dzul Ilmi Muis Ahmad Dzul Ilmi Muis
26 8
 

Kiprahnya dalam dunia pemerintahan dimulai sebagai ASN, dan jabatan pertamanya adalah Kepala Seleksi Pembangunan Kecamatan Bahuga yang saat itu masih menjadi bagian dari Kabupaten Lampung Utara (03/05/1993).

Beberapa posisi yang pernah diduduki Ali Rahman adalah Camat Pembantu Way Tuba pada tahun 2000, Pejabat Camat Way Tuba 2001, Pejabat Camat Bahuga pada 2002.

Kemudian pada 2010 dirinya diangkat sebagai Kepala Dinas PU Kabupaten Lampung Selatan, dan Kepala Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup Provinsi Lampung pada (17/07/2014).

(BACA JUGA: Bukan Sekadar Retreat! Ini Alasan Kepala Daerah Wajib Ikut Pelatihan di Akmil)

Pengalaman kariernya terus naik ke posisi yang lebih tinggi hingga pada tahun 2019 ia dipercayakan posisi sebgai kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) periode 2019-2020.

Sebelumnya Ali Rahman sempat maju ke Pilkada Way Kanan pada 2020 sebagai Wakil calon Bupati mendampingi Raden Adipati Surya sebagai calon Bupati, pasangan ini kemudian terpilih sebagai Bupati-Wakil Bupati Way Kanan periode 2021-2024.

Ia kemudian maju kembali dan terpilih sebagai Bupati Way Kanan di Pilkada (27/112024) bersama dengan wakilnya Ayu Asalasiyah.

Dengan perolehan suara 54,50% dari total seluruh suara, ia memenangkan Pilkada dan berhasil menjadi Bupati terpilih.

Diketahui juga beliau  sempat mengikuti retret kepala daerah di Magelang dan dilantik secara resmi oleh Presiden Prabowo pada (20/02).

(BACA JUGA: Banjir Bekasi Makin Parah! Prabowo Turun Langsung, Janji Pemerintah Siap Bantu Warga)

Akan tetapi saat baru sejenak menjalankan tugasnya sebagai kepala daerah, dirinya berpulang ke pangkuan yang kuasa dan meninggalkan duka yang mendalam bagi masyarakat di Way Kanan. (*)

Tautan telah disalin ke clipboard!