Dari KPK ke Polda Jabar: Profil Lengkap Irjen Rudi Setiawan, Jenderal Anti-Korupsi
15 Apr 2025 - Dbmedianews
Author: Janina Canakya Janissary
Editor: Ahmad Dzul Ilmi Muis
40 1

DB NEWS - Kapolri kembali melakukan rotasi jabatan strategis. Dalam gelombang besar mutasi di tubuh Polri awal April ini, salah satu sosok yang paling disorot adalah Irjen Rudi Setiawan.

Sementara Irjen Pol Akhmad Wiyagus dipromosikan menjadi Asisten Utama Bidang Operasi (Astamaops) Kapolri dan naik pangkat jadi jenderal bintang tiga.

Pengangkatan ini diumumkan melalui surat telegram rahasia bernomor ST/688/IV/KEP./2025 tertanggal 13 April 2025, yang ditandatangani oleh As SDM Kapolri Irjen Anwar.

"Mutasi dan rotasi adalah proses alamiah di organisasi dalam rangka meningkatkan kinerja, tour of duty area," jelas Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko, Senin (14/4).

Dalam waktu yang sama, Jenderal Listyo Sigit Prabowo merotasi sejumlah 49 jabatan perwira menengah (pamen), dan perwira tinggi (Pati) Polri secara serentak.

Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri, Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko menjelaskan bahwa mutasi tersebut merupakan bagian dari dinamika organisasi dan upaya penyegaran serta pengembangan karir personel Polri.

Serah terima jabatan berlangsung di Mabes Polri dan disaksikan langsung oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

(BACA JUGA: Tak Hanya TNI! Komisi III Siap Bahas Revisi UU Polri dan Kejaksaan, Ini Rinciannya!)

Irjen Pol Rudi Setiawan diketahui sebelumnya menjabat sebagai Deputi Penindakan dan Eksekusi di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).

Selama di KPK, Rudi terlibat dalam sejumlah kasus korupsi besar, termasuk penanganan perkara yang melibatkan pejabat tinggi negara.

Penunjukan Rudi sebagai Kapolda Jabar menandai kembalinya pendekatan investigatif dalam kepolisian daerah strategis yang kerap jadi sorotan nasional.

Profil Kapolda Jabar Irjen Pol. Rudi Setiawan

Irjen Pol. Rudi Setiawan bukanlah nama baru di jajaran Polri. Jenderal bintang dua satu ini memiliki rekam jejak panjang dan pengalaman yang luas dalam bidang reserse maupun manajerial.

Pria kelahiran Kalianda, Lampung Selatan 9 November 1968 tersebut merupakan lulusan AKABRI tahun 1993. Dia memulai karir dari bawah dengan spesialisasi reserse.

Setelah bertugas beberapa tahun dengan pangkat perwira pertama, Rudi Setiawan melanjutkan pendidikan di Pendidikan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK).

Selanjutnya, Rudi menimba ilmu penyelidikan dan penyidikan di Federal Bureau of Investigation (FBI), Amerika Serikat pada 2002. 

Kemudian, Rudi kembali sekolah di Sekolah Staf dan Pimpinan (Sespim) Polri. 

Pada 2016, Rudi menimba ilmu di Sekolah Staf dan Pimpinan Tinggi (Sespimti) Polri.

Pada 2016, Rudi menimba ilmu di…

Dari KPK ke Polda Jabar: Profil Lengkap Irjen Rudi Setiawan, Jenderal Anti-Korupsi
15 Apr 2025 - Dbmedianews
Author: Janina Canakya Janissary Janina Canakya Janissary
Editor: Ahmad Dzul Ilmi Muis Ahmad Dzul Ilmi Muis
40 1
 

DB NEWS - Kapolri kembali melakukan rotasi jabatan strategis. Dalam gelombang besar mutasi di tubuh Polri awal April ini, salah satu sosok yang paling disorot adalah Irjen Rudi Setiawan.

Sementara Irjen Pol Akhmad Wiyagus dipromosikan menjadi Asisten Utama Bidang Operasi (Astamaops) Kapolri dan naik pangkat jadi jenderal bintang tiga.

Pengangkatan ini diumumkan melalui surat telegram rahasia bernomor ST/688/IV/KEP./2025 tertanggal 13 April 2025, yang ditandatangani oleh As SDM Kapolri Irjen Anwar.

"Mutasi dan rotasi adalah proses alamiah di organisasi dalam rangka meningkatkan kinerja, tour of duty area," jelas Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko, Senin (14/4).

Dalam waktu yang sama, Jenderal Listyo Sigit Prabowo merotasi sejumlah 49 jabatan perwira menengah (pamen), dan perwira tinggi (Pati) Polri secara serentak.

Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri, Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko menjelaskan bahwa mutasi tersebut merupakan bagian dari dinamika organisasi dan upaya penyegaran serta pengembangan karir personel Polri.

Serah terima jabatan berlangsung di Mabes Polri dan disaksikan langsung oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

(BACA JUGA: Tak Hanya TNI! Komisi III Siap Bahas Revisi UU Polri dan Kejaksaan, Ini Rinciannya!)

Irjen Pol Rudi Setiawan diketahui sebelumnya menjabat sebagai Deputi Penindakan dan Eksekusi di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).

Selama di KPK, Rudi terlibat dalam sejumlah kasus korupsi besar, termasuk penanganan perkara yang melibatkan pejabat tinggi negara.

Penunjukan Rudi sebagai Kapolda Jabar menandai kembalinya pendekatan investigatif dalam kepolisian daerah strategis yang kerap jadi sorotan nasional.

Profil Kapolda Jabar Irjen Pol. Rudi Setiawan

Irjen Pol. Rudi Setiawan bukanlah nama baru di jajaran Polri. Jenderal bintang dua satu ini memiliki rekam jejak panjang dan pengalaman yang luas dalam bidang reserse maupun manajerial.

Pria kelahiran Kalianda, Lampung Selatan 9 November 1968 tersebut merupakan lulusan AKABRI tahun 1993. Dia memulai karir dari bawah dengan spesialisasi reserse.

Setelah bertugas beberapa tahun dengan pangkat perwira pertama, Rudi Setiawan melanjutkan pendidikan di Pendidikan Tinggi Ilmu Kepolisian (PTIK).

Selanjutnya, Rudi menimba ilmu penyelidikan dan penyidikan di Federal Bureau of Investigation (FBI), Amerika Serikat pada 2002. 

Kemudian, Rudi kembali sekolah di Sekolah Staf dan Pimpinan (Sespim) Polri. 

Pada 2016, Rudi menimba ilmu di Sekolah Staf dan Pimpinan Tinggi (Sespimti) Polri.

Pada 2016, Rudi menimba ilmu di…

Tautan telah disalin ke clipboard!