Home / Hiburan / JKT48 "Mahagita Vol. 2" R...
JKT48 "Mahagita Vol. 2" Review: Apa Kata Non-Fans Tentang Album Ini?
05 Oct 2024
Faizal Khosi - Dbmedianews

Video kali ini kami akan review dan membedah beberapa lagu dari Idol Grup Nasional JKT48. 4 lagu yang akan kami react masuk ke dalam album Mahagita Vol. 2 :

  1. Eureka Milik Kita
  2. Seventeen
  3. New Ship 
  4. Better

Isi lagu dari album ini memuat beberapa lagu yang bagus dan juga sempat viral di kalangan fans. Beberapa lagu yang belum dirilis secara digital juga masuk ke tracklist album ini. Bagaimana ulasan kami tentang lagu dalam "Mahagita Vol. 2" ini? Selengkapnya simak langsung di video berikut! Dan jangan lupa berikan kami rekomendasi lagu lain di kolom komentar yaa🙌


Comments

Video Terbaru
Home / Hiburan / JKT48 "Mahagita Vol. 2" R...
JKT48 "Mahagita Vol. 2" Review: Apa Kata Non-Fans Tentang Album Ini?
05 Oct 2024
Faizal Khosi - Dbmedianews

Video kali ini kami akan review dan membedah beberapa lagu dari Idol Grup Nasional JKT48. 4 lagu yang akan kami react masuk ke dalam album Mahagita Vol. 2 :

  1. Eureka Milik Kita
  2. Seventeen
  3. New Ship 
  4. Better

Isi lagu dari album ini memuat beberapa lagu yang bagus dan juga sempat viral di kalangan fans. Beberapa lagu yang belum dirilis secara digital juga masuk ke tracklist album ini. Bagaimana ulasan kami tentang lagu dalam "Mahagita Vol. 2" ini? Selengkapnya simak langsung di video berikut! Dan jangan lupa berikan kami rekomendasi lagu lain di kolom komentar yaa🙌


Comments

Tautan telah disalin ke clipboard!